Apakah produk viterna itu?
VITERNA adalah produk peternakan dari PT. NASA yang dikhususkan untuk semua jenis ternak dan semua jenis ikan, yang diciptakan dengan basis teknologi rekayasa asam amino
,
VITERNA merupakan suplemen nutrisi murni yang siap diserap oleh dinding usus halus sehingga tidak diperlukan lagi proses pencernaan terhadap VITERNA. Setelah VITERNA diserap oleh dinding usus halus akan mengalami metabolisme yang normal seperti nutrisi yang diperoleh dari pakan. Penambahan VITERNA kedalam ransum berarti menambah kuantitas dan kualitas pakan yang diberikan. VITERNA mengandung zat nutrisi lengkap dalam jumlah yang optimal, yaitu karbohidrat, protein, lemak, vitamin dan mineral.
Zat masing-masing dan kandungannya dalam viterna adalah zat nutrisi pakan berupa karbohidrat yang berfungsi sebagai sumber energi tubuh, protein berfungsi sebagai penyusun otot, jaringan dan organ tubuh, lemak sebagai sumber energi dan pelarut vitamin. vitamin sebagai pemelihara berbagai proses fisiologi tubuh dan mineral berfungsi utama sebagai penyusun tulang dan gigi.
Kekurangan salah satu atau beberapa nutrisi tersebut dapat mengakibatkan gangguan fisiologi tubuh yang normal.
VITERNA mengandung berbagai nutrisi pakan tersebut dalam jumlah yang optimal sehingga penambahan ke dalam ransum akan meningkatkan kuantitas dan kuantitas nutrisi pakan.Hal itu terutama pada system budidaya tradisional yang belum memperhatikan konsumen pakan bernutrisi tinggi.
JADI KANDUNGAN DALAM VITERNA SANGAT DIBUTUHKAN BERBAGAI JENIS TERNAK KARENA KEBUTUHAN NUTRISI SEMUA TERNAK SAMA, HANYA JUMLAH DAN KOMPOSISI SAJA YANG BERBEDA.